I'm Sorry God!

AMPUNI AKU YA ALLAH !

Dadaku sesak hingga tak dapat bernafas lega. Tubuhku terasa amat lemah dan berat sekali untuk berpijak dari tempat tidurku, perutku terasa mual sekali,Kepalaku sangat berat untuk di angkat. Aku tak tahu apa yang menyebabkanku seperti ini?. Kedua orang tuaku sangat cemas akan keadaanku yang makin lama makin keritis. Akhirnya aku di larikan ke rumah sakit dan masuk ruang UGD. Rasa mualku sudah tak tertahankan lagi, perut terasa dikocok hingga mengeluarkan seluruh makanan yang telah ku makan tadi siang.

baca selengkapnya



10 komentar:

Ferriansyah 29 Juni 2009 pukul 04.47  

ni cerita di RSPAD ya?

rizky purba dharmawan 29 Juni 2009 pukul 06.50  

wah sedih ya... hiks2.. T_T

Hafsya Hafsya 29 Juni 2009 pukul 19.44  

i'm sorry God.. najong! kayak ngomong ama temen.. wkwkwkw

Anonim 29 Juni 2009 pukul 20.27  

iikkhh..

ni mah namanya "copy paste" nona saiiaankkk..

:p

udah baca karangan MIRA W yg Jangan ambil Nyawaku ?

firda bahalwan 29 Juni 2009 pukul 23.14  

kata cpa neng copy paste...
ini karangan gw murni kok hehehehehehe

Roxas 30 Juni 2009 pukul 12.04  

waaa,,,, firda ni pasi cerita sedih ni,,

full emotion,,

padahal gw baru baca kata pengantarnya doank..

hahahahaha

Occio 30 Juni 2009 pukul 19.53  

Firda...
bagus,bagus...

Mario 30 Juni 2009 pukul 20.10  

firda Coment blog gw iaaa di mario-pencintafilm.blogspot.com
hehehehe
maap numpang iklan

admin 1 Juli 2009 pukul 01.37  

jd inget wktu gw msh dirawat di RS,,
ksehatan memang segalany,,
visit my blog at
http://miko18.blogspot.com

inathanianinda 1 Juli 2009 pukul 03.27  

hmmh,ini kisah nyata bukan?

Posting Komentar

About this blog

blog ini berisikan semua karya sastra
seperti Cerpen, Puisi, Maupun novel...

selamat membaca Di Dunia Sastra